Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2014

KERETA ISTIMEWA - Tugas Dasar-Dasar Penulisan Kreatif

       Ini kali pertamaku menumpangi kereta ini. Kereta hitam yang sangat gagah. Siulannya menggema di sela-sela erangan mesinnya. Dari tampangnya, ia mestinya sudah dimuseumkan –menurutku. Namun dilihat dari keemampuannya, ia patut kuacungi jempol. Karena sejak lima jam yang lalu ia gagah berani menembus rumah penduduk, sawah, hutan, dan sebagainya tanpa terbatuk-batuk demi memuaskan hasrat para penumpangnya untuk segera sampai ke tujuan, Yogyakarta.

9 Fakta Seputar Detektif Conan yang (mungkin) Kamu Belum Tahu

Gambar
Hai, teman2.... wah, udah lama nih nggak posting lagi. Soalnya aku sekarang lagi sibuk nih. Maklum, sekarang udah semester empat. Tugas makin numpuk aja kayak cucian seminggu, hihi. Well, kali ini aku akan memberikan kalian sembilan fakta tentang Cerita Conan yang jarang diketahui orang. Fakta ini saya dapat dari Detective Conan World yang sekarang wiki nya sudah diblokir untuk umum. Tapi untung saja fakta-fakta berikut sempat saya 'selamatkan'. Baiklah, let's begin.